Partisipasi Anggota Kodim Surabaya Timur Dalam Rangka HUT Polisi Militer Ke-78, Ini Yang Dilakukan

    Partisipasi Anggota Kodim Surabaya Timur Dalam Rangka HUT Polisi Militer Ke-78, Ini Yang Dilakukan

    SURABAYA - Dalam rangka peringatan HUT Corp Polisi Militer (PM) TNI-AD yang ke-78, jajaran Kodim 0831/Surabaya Timur turut serta dalam kegiatan baksos donor darah. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Denpom V/4 yang berlokasi di jalan Hayam Wuruk No. 5 Sawunggaling Kecamatan Wonokromo pada Kamis (06/06/24).

     

    Acara baksos donor darah ini merupakan bagian dari upaya untuk mendukung kemanusiaan dan solidaritas dalam memperingati hari bersejarah bagi Corp Polisi Militer TNI-AD. Dalam suasana yang penuh semangat, anggota Kodim 0831/Surabaya Timur turut berpartisipasi dengan antusias dalam kegiatan tersebut.

     

    Serda Imam yang merupakan anggota Koramil 0831/04 Sukolilo, menyampaikan, "Kami sangat bangga dapat ikut serta dalam kegiatan baksos donor darah ini sebagai bentuk kontribusi kami dalam mendukung kemanusiaan dan memperingati HUT Corp Polisi Militer TNI-AD yang ke-78." ujarnya.

     

    Semoga kegiatan ini dapat memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat dan semakin mempererat tali persaudaraan di antara anggota Kodim 0831/Surabaya Timur serta seluruh elemen masyarakat yang turut hadir dalam acara tersebut." pungkasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Pertajam Kemampuan Teritorial, Ini Yang...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas TNI - Polri Melalui Olahraga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan

    Ikuti Kami